Rabu, 24 September 2008

Cacing termasuk hewan lunak. Cacing tidak mempunyai alat pernapasan khusus. Cacing bernafas melalui permukaan kulitnya. Oksigen masuk ke dalam tubuh melalui permukaan kulit tubuhnya yang basah. Kulit yang basah mempermudah masuknya oksigen dan keluarnya karbon dioksida.

Beberapa cacing sangat kecil sehingga kalian perlu menggunakan mikroskop untuk melihatnya.

Kulit cacing mengandung banyak kelenjar, kelenjar tersebut menghasilkan lendir. Dengan adanya lendir, kulit cacing selalu dalam keadaan basah dan licin. Melalui kulit yang basah ini, cacing menyerap oksigen serta mengeluarkan karbondioksida dan uap air secara difusi.




Ryan, Andrew K, Stefanus Andrew
Kelas 5

Tidak ada komentar: